LIMADISTRA
Ekstrakurikuler Limadistra SMAN 1 Jawilan merupakan sebuah ekstrakurikuler yang memiliki fokus bidang pelatihan film, musik, paduan suara maupun mading dengan berbagai penghargaan dan karya, ekstrakurikuler tersebut juga telah menarik minat maupun bakat siswa SMAN 1 Jawilan berdasarkan pilihan minat dari siswa sman 1 jawilan. Selain aktif di sekolah, Limadistra juga aktif di berbagai media elektronik seperti sosial media dimana setiap...
OLAHRAGA
Salah satu kegiatan ekstrakurikuler yang menjadi media untuk membina Peserta Didik SMAN 1 Jawilan dalam mengembangkan bakat dan prestasi di bidang olahraga, Olahraga memiliki nilai historis yakni sejak manusia lahir di dunia. Pada dasarnya manusia membutuhkan aktivitas, seperti bergerak, berjalan, dan lain-lain. Pola kehidupan olahraga diperlukan oleh semua orang apapun kegiatan dan profesinya mulai dari anak-anak sampai orang tua termasuk...
PRAMUKA
Ekskul Pramuka SMAN 1 Jawilan wajib diikuti oleh siswa pada tingkat pertama (kelas X) dan sudah mengukir prestasi baik tingkat Propinsi maupun Nasional. Kegiatan Ekskul Pramuka adalah latihan rutin, perkemahan, penjelajahan dan juga kegiatan sosial. Ekskul pramuka SMAN 1 Jawilan juga secara rutin mengirimkan wakil dalam event perkemahan pramuka nasional
SENI
Seni adalah salah satu wujud dari pembelajaran seni kreatif. Melalui seni ini, Seseorang diharapkan untuk mampu menghasilkan karya seni serta kepekaan terhadap lingkungan semesta, baik semesta sosial, semesta alam, dan semesta individualistic. Perwujudan kreatifitas siswa dalam menciptakan sebuah karya adalah bervariasi, sesuai dengan daya kreasi ciptanya itu sendiri. Karya-karya itu dapat berupa novel, cerpen, cermin, maupun puisi, dan lain sebagainya....
ROHIS
Rohis umumnya memiliki kegiatan yang terpisah antara anggota pria (ikhwan) dan wanita (akhwat). Tapi tidak selalu. Hal ini dikarenakan perbedaan mahram di antara anggota ikhwan dan akhwat tersebut. Apabila kajian di tempat terbuka, seperti masjid, aula dan lapangan, maka kegiatan bisa di gabung antara pria dan wanita dengan catatan harus ada pemabatasnya. Kebersamaan dapat juga terjalin antar anggota dengan rapat...